SENI ANGKLUNG MERAMIKAN ACARA GELAR POTENSI RINTISAN DESA BUDAYA DESA KEDUNGPOH

rosadillah 26 Oktober 2017 21:19:09 WIB

Kamis 26 Oktober 2017, Masih dalam rangka acara Gelar Potensi Rintisan Desa Budaya di Desa Kedungpoh menampilkan Kesenian Angklung. Angklung adalah alat musik bernada ganda yang secara tradisional berkembang di dalam masyarakat. Alat musik ini di buat dari bambu, di bunyikan dengan cara di goyangkan sehingga menghasilkan bunyi yang bergetar. Seni Angklung ini di Punggawai oleh Dusun Gentungan. Seni angklung pada saat ini sudah sangat berkembang sekali, tidak murni angklung yang ditampilkan tetapi ada suara musik lain yang menamaninya seperti drum.

 

Komentar atas SENI ANGKLUNG MERAMIKAN ACARA GELAR POTENSI RINTISAN DESA BUDAYA DESA KEDUNGPOH

rosadillah 04 Juli 2022 12:33:50 WIB
saget bu.... kirim lewat email mawon
Eni listiyowati 08 Juni 2021 08:25:07 WIB
Assalamualaikum...Pak kalau misal Penyuluh Agama mau berpartisipasi menulis di web ini saget mboten ?
kolib 07 Februari 2018 05:12:24 WIB
terimakasih atas masukan yang sangat membangun. pengembangan kesenian gamelan di Desa Kedungpoh juga sangat diperhatikan oleh pemdes pak,, terbukti dengan adanya 4 sanggar seni yang difasilitasi (menggunakan gamelan milik desa). dan waktu gelar potensi ini ditampilkan juga wayang cakruk ki gandhos akik serta pementasan adat boyongan.
Handoyo 10 November 2017 15:09:51 WIB
Mestinya kalau akan mengembangkan seni adalah kesenian yang mendukung keistimewaan DIY gamelan salah satunya karena Angkung miliknya Jawa Barat. Tidak salah mencintai budaya lain tetapi miliki kita sendiri perlu dilestarikan.

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung