Arisan Kelompok pedaling "KARYA MANUNGGAL" Kedungpoh.
rosadillah 27 November 2017 11:14:55 WIB
Desa kedungpoh sebagai desa yg multi potensi memiliki sebuah kelompok yg terdiri dari perkumpalan pedagang keliling (multi product)yg merupakan salah satu mata pencaharian utama sebagian warga.
Kelompok Karya Manunggal berdiri tahun 2000 dan terdiri dari 45 orang anggota, setiap tanggal 24 berkumpul melakukan pertemuan & arisan Rp.100.000,-(+Rp.1000 tiap bulan) sebagai salah satu treatment penambahan modal.Selain itu pengelolaan keuangan meliputi tabungan rutin (Rp.5000,-) sebagai sumber dana untuk simpan pinjam dan dana sosial(Rp.2000,-) yg diprgunakan sebagai dana cadangan untuk kepedulian sosial anggota kelompok. Sektor perdagangan sebagai salah satu penopang pertumbuhan ekonomi juga membutuhkan sentuhan dan perhatian sehingga kehidupan ekonomi warga akan terus meningkat. Arisan kelompok pedaling "KARYA MANUNGGAL" Kedungpoh di ketuai oleh PRIYANTO KASI PEMERINTAHAN DESA KEDUNGPOH.
(sumber: facebook Kedungpoh Facebook Community by PRIYANTO)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Kombespol Noer pimpin penanaman Bawang Merah Kelompok Tani Ngudi Makmur 2 Klayar
- ANTISIPASI MEGATHRUST, BMKG DAN POL PP LAKUKAN PEMBINAAN JAGA WARGA
- PAUD/KB Al-Hikmah Sinom kunjungi pemkal Kedungpoh
- perkal no 3 tahun 2024 tentang perubahan anggaran pendapatan dan belanja kalurahan Kedungpoh TA 2024
- RASUL KEDUNGPOH, SIMAK JADWALNYA
- Mendekati sempurna, hasil monev Aku Hatinya PKK Kalurahan Kedungpoh tingkat Provinsi mewakili GK
- Lounching Greenhouse Melon 2 Lumbung Mataraman Kedungpoh, Walikota Jogja Tanam Melon