BANTUAN BENCANA DARI PGRI KECAMATAN KASIHAN BANTUL DI KLAYAR DESA KEDUNGPOH
rosadillah 15 Desember 2017 13:36:04 WIB
KEDUNGPOH ( SIDA SAMEKTA) Bapak Ibu guru dari Kasihan Bantul berbondong - bondong datang ke Klayar Desa Kedungpoh dengan misi Sosial membantu korban bencana banjir pada 15 Desember 2017. Acara penyerahan bantuan ini dihadiri Oleh Perangkat Desa Kedungpoh, Bapak Camat Nglipar dan dari Dinas Pendidikan dan Olahraga Kab Gunungkidul. Bantuan di terima langsung oleh Kepala Dusun Klayar Bp. Tejo Suprapto. Beliau sangat berterimakasih sekali kepada Bapak Ibu dari PGRI Kasihan Bantul atas misi sosial dan kepeduliannya kepada Warga Damak bencana Banjir di Dusun Klayar. Semoga amal ibadan Bapak Ibu sekalian di terima oleh Allah SWT. Amin.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Kombespol Noer pimpin penanaman Bawang Merah Kelompok Tani Ngudi Makmur 2 Klayar
- ANTISIPASI MEGATHRUST, BMKG DAN POL PP LAKUKAN PEMBINAAN JAGA WARGA
- PAUD/KB Al-Hikmah Sinom kunjungi pemkal Kedungpoh
- perkal no 3 tahun 2024 tentang perubahan anggaran pendapatan dan belanja kalurahan Kedungpoh TA 2024
- RASUL KEDUNGPOH, SIMAK JADWALNYA
- Mendekati sempurna, hasil monev Aku Hatinya PKK Kalurahan Kedungpoh tingkat Provinsi mewakili GK
- Lounching Greenhouse Melon 2 Lumbung Mataraman Kedungpoh, Walikota Jogja Tanam Melon