MEMAKSIMALKAN SIDA SAMEKTA DENGAN PELATIHAN JURNALISTIK
rosadillah 31 Mei 2023 11:39:50 WIB
KEDUNGPOH (SIDA). Dalam rangka memaksimalkan pemanfaatan SIDA SAMEKTA pada hari ini Rabu, 31 Mei 2023 diadakan Pelatihan Jurnalistik di Kapanewon Nglipar, yang di hadiri oleh Jurnalis SIDA SAMEKTA dari 7 Kalurahan sekapanewon Nglipar. Pelatihan tersebut diadakan oleh Pemerintah Kapanewon Nglipar yang di Narasumberi oleh Mas Wahyu Gundul seorang Jurnalis dari Media Opini Jogja. Pelatihan jurnalistik disambut sangat antusias oleh para jurnalis di Kapanewon Nglipar.
Mas Wahyu Gundul menjelaskan pentingnya kita membaca berita supaya kita juga terbiasa untuk menulis berita. Di dalam menulis berita perlu memikirkan berita tersebut fakta atau hoaks dan harus mengandung unsur 5W1H ( What, Who, When, Where, Why dan How) juga berita itu harus to the point tidak bertele - tele. Seorang jurnalis itu harus Mencari, Mengolah dan Menyajikan berita. Di Kabupaten Gunungkidul para Jurnalis - jurnalis Kalurahan sudah disediakan wadah yaitu SIDA SAMEKTA untuk menampilkan kegiatan, potensi dan kejadian yang ada di Kalurahan.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Kombespol Noer pimpin penanaman Bawang Merah Kelompok Tani Ngudi Makmur 2 Klayar
- ANTISIPASI MEGATHRUST, BMKG DAN POL PP LAKUKAN PEMBINAAN JAGA WARGA
- PAUD/KB Al-Hikmah Sinom kunjungi pemkal Kedungpoh
- perkal no 3 tahun 2024 tentang perubahan anggaran pendapatan dan belanja kalurahan Kedungpoh TA 2024
- RASUL KEDUNGPOH, SIMAK JADWALNYA
- Mendekati sempurna, hasil monev Aku Hatinya PKK Kalurahan Kedungpoh tingkat Provinsi mewakili GK
- Lounching Greenhouse Melon 2 Lumbung Mataraman Kedungpoh, Walikota Jogja Tanam Melon